TRAINING ONLINE HOLISTIC CSR AND SUSTAINABLE COMMUNITY DEVELOPMENT
TRAINING ONLINE HOLISTIC CSR AND SUSTAINABLE COMMUNITY DEVELOPMENT
DESKRIPSI
Kesadaran ini semakin menuntut akuntabilitas (accountabily) perusahaan bukan saja dalam proses produksi, melainkan pula dalam kaitannya dengan kepedulian perusahaan terhadap berbagai dampak sosial yang ditimbulkannya. Perusahaan yang hanya memburu rente ekonomi dan cenderung mengambaikan hukum, prinsip etis, dan filantropis tidak akan mendapat dukungan publik. Bahkan dalam banyak kasus, masyarakat menuntut agar perusahaan seperti ini ditutup. Dengan mengikuti Training Holistic CSR and Sustainable Community Development Peserta dapat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai Holistic CSR and Sustainable Community Development dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang Holistic CSR and Sustainable Community Development.
TRAINING ONLINE GENERAL AFFAIRS EXTERNAL RELATION
TRAINING ONLINE GENERAL AFFAIRS EXTERNAL RELATION
DESKRIPSI
General Affairs bertugas mendukung seluruh kegiatan operasional kantor dengan melakukan pengadaaan peralatan kantor dan fasilitas kantor dengan cepat, berkualitas, dan sesuai dengan anggaran yang telah disediakan. Selain melakukan pengadaan, divisi general affair juga melakukan perawatan pada fasititas kantor dan aktivitas lain yang mendukung kelangsungan dan kelancaran aktivitas kantor. Sehingga divisi umum perlu memiliki kemampuan menyeluruh dari fungsi administrasi, ilmu teknis, dan fungsi pengawasan untuk mencapai hasil yang optimal. TRAINING GENERAL AFFAIRS EXTERNAL RELATION yang mana akan membahas secara lengkap mengenai pengadaaan peralatan kantor dan fasilitas kantor dengan cepat, berkualitas, dan sesuai dengan anggaran yang telah disediakan.
TRAINING ONLINE HOW PR HANDLE A CRISIS
TRAINING ONLINE HOW PR HANDLE A CRISIS
DESKRIPSI
Dalam kegiatan bisnis saat ini Public Relation dan Media Relation Communication mampu menjadi kekuatan terdahsyat dalam keberhasilan pencapaian tujuan organisasi. Hubungan dengan media menjadi salah satu kunci untuk mengatasi krisis yang kemungkinan menerpa organisasi. TRAINING HOW PR HANDLE A CRISIS yang mana akan membahas secara lengkap mengenai pemahaman mendalam strategi dan taktical kegiatan Public Relation dan Media Relation Communication.
TRAINING MULTIMEDIA PRESENTATIONS SKILL (RANCANGAN SKEMA PRESENTASI MULTIMEDIA)
TRAINING MULTIMEDIA PRESENTATIONS SKILL (RANCANGAN SKEMA PRESENTASI MULTIMEDIA)
DESKRIPSI
Dalam menarik perhatian konsumen, tentunya tidak akan terlepas dari skill, kreativitas, inovatif dari tim pemasaran atau tim promosi. Untuk itu, perusahaan memerlukan alat/ media presentasi yang akan digunakan dalam mempromosikan kepada para pimpinan, pemegang saham, investor, calon konsumen dan lain sebagainya. Sehingga, presentasi yang menarik dan kreatif dapat mengoptimalkan teknologi yang bisa digunakan untuk mendukung presentasi produk pada perusahaan dan dapat menarik perhatian Audience. Bagi anda yang ingin mempelajari tentang kemampuan presentasi multimedia, tidak perlu khawatir, disini kami menyediakan training dengan materi tentang Multimedia Presentations Skill (Rancangan Skema Presentasi Multimedia). Mulai dari dasar, manfaat, penerapan, dan rancangan skema presentasi multimedia yang efektif.
TRAINING LOBBYING AND NEGOTIATION SKILLS (TEKNIK LOBBYING DAN NEGOTIATION)
TRAINING LOBBYING AND NEGOTIATION SKILLS (TEKNIK LOBBYING DAN NEGOTIATION)
DESKRIPSI
Dalam mengoptimalkan perusahaan, pimpinan perusahaan, manajer, staff dan lain sebagainya harus mempersiapkan diri dengan menyusun strategi, menguasai prinsip-prinsip dan kemampaun Lobbying dan Negotiation. Untuk itu, perusahaan memerlukan langkah-langkah yang tepat dalam melakukan Lobbying dan Negotiation agar proses transaksi dapat berjalan dengan lancar dan memberikan citra yang baik bagi perusahaan dan pihak-pihak yang bersangkutan. Bagi anda yang ingin menguasai teknik Lobbying dan Negotiation, tidak perlu khawatir, disini kami menyediakan training dengan materi tentang Lobbying dan Negotiation Skills. Mulai dari konsep, aspek-aspek, teknik, praktek, dan kendala-kendala dalam Lobbying dan Negotiation.
TRAINING MANAJEMEN KEPROTOKOLAN
TRAINING MANAJEMEN KEPROTOKOLAN
DESKRIPSI
Etika profesional dan tata cara kegiatan diatur dalam standard tertentu ( protokoler ) juga di perlukan dalam menjalankan perusahaan , supaya citra positif terbangun disana. Training manajemen humas dan keprotokolan ini akan memberikan wacana tentang sikap diri yang positif dan bagaimana memberlakukan standard-standard sikap prilaku dan kegiatan yang berlaku secara bisnis nasional maupun internasional sebagai aktivitas kehumasan.