TRAINING MERANCANG STRUKTUR SKALA UPAH DAN SISTEM KOMPENSASI EFEKTIF
TRAINING MERANCANG STRUKTUR SKALA UPAH DAN SISTEM KOMPENSASI EFEKTIF
DESKRIPSI
Sistem kompensasi yang baik haruslah tidak bertentangan dengan peraturan dan UU yang berlaku, sederhana (tidak rumit), affordable (sesuai dengan anggaran perusahaan) dan mampu menunjang keberhasilan perusahaan. Terkait dengan anggaran harus diperhatikan faktor cash dan non cash. Kalkulasi anggaran kompensasi yang meliputi gaji pokok, berbagai tunjangan, insentif, lembur, pajak, jamsostek dan sebagainya harus dapat dihitung secara tepat dan akurat. Segera mendaftar untuk mengikuti Training Merancang Struktur Skala Upah dan Sistem Kompensasi Efektif yang kami sediakan, karena didalam pelatihan ini menggunakan metode yang menarik dan juga mempermudah peserta untuk memahami konsep dan juga materi yang disediakan.
Training ini membahas mengenai sistem kompensasi tidak tuntas jika dipelajari dalam hitungan jam, diperlukan waktu tersendiri dan bimbingan yang profesional.
MATERI
1. Tantangan organisasi saat ini; Persaingan, perubahan, daya saing dan produktivitas
2. Dasar-dasar kompensasi
– Total Rewards
– Komponen-komponen Total Rewards
3. Peraturan perundangan-undangan di bidang pengupahan
– Komponen upah : upah pokok, tunjangan tetap dan tidak tetap, fasilitas, insentif dan bonus, etc
– Hak normtif dan non normative
– Lembur (siapa yang berhak dapat lembur dan bagaimana mengaturya), cuti, THR, Kompensasi PHK, etc
– Hal-hal apa saja yang menyangkut pengupahan yang mesti diatur dalam pp/PKb
4. Tahap dan Proses Merancang Struktur Skala Upa :
5. Mereview Struktur organisasi dan uraian pekerjaan sebagai dasar untuk meakukan Evaluasi Jabatan
6. Evaluasi jabatan, Teknik dan prosesnya
7. Merancang grading sebagai pijakan dalam membuat struktur upah dan pijakan dalam sistim karir
8. Mendisain Struktur Upah: Skala tunggal atau ganda, Garis Upah, Designing broadband pay 9. structures, progession rate dan rentang upah
10Komponen Tunjangan: tetap dan tidak tetap sesuai pilosofhi yang tepat
11. Audit Upah, apa itu ?
12. Performance based pay
13. Faktor-fatorr yang harus diperhatikan dalam mendisain sistim CNB
14. Mengeloal Struktur Upah
– Tekanan struktur Upah
– Kenaikan batas bawah dan UMP/UMK
– Over Paid dan Under Paid
– Perbedaan Kinerja dan kompetensi serta perilaku
– Mengelola kenaikan dan pengereman, berdasrkan apa ?
15. Merancang Insentif dan Bonus
– Mengakitan proses bisnus dan nilai tambah organisasi dengan kinerja departmenen, team dan individu
– Latihan merancang skema insentif dan bonus, serta komisi
SIAPA YANG DAPAT MENGIKUTI TRAINING INI?
Senior HR Manager yang ingin mendalami pemahaman mengenai struktur skala upah dan sistem kompensasi?
Staff HRD yang ingin mendalami pemahaman mengenai struktur skala upah dan sistem kompensasi?
yang terlibat dalam merancang dan mengimplementasikan program kompensasi dan benefit?
TRAINER PADA TRAINING INI
Instruktur yang mengajar pelatihan ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang MERANCANG STRUKTUR SKALA UPAH DAN SISTEM KOMPENSASI EFEKTIF baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.
JADWAL PELATIHAN 2025
- BATCH 1 : 13-14 Januari 2025
- BATCH 2 : 10-11 Februari 2025
- BATCH 3 : 10-11 Maret 2025
- BATCH 4 : 14-15 April 2025
- BATCH 5 : 15-16 Mei 2025
- BATCH 6 : 12-13 Juni 2025
- BATCH 7 : 10-11 Juli 2025
- BATCH 8 : 18-19 Agustus 2025
- BATCH 9 : 17-18 September 2025
- BATCH 10 : 16-17 Oktober 2025
- BATCH 11 : 13-14 November 2025
- BATCH 12 : 15-16 Desember 2025
LOKASI
· REGULER TRAINING
· YOGYAKARTA, Hotel Dafam Malioboro
· JAKARTA, Hotel Amaris Tendean
· BANDUNG, Hotel Golden Flower
· SURABAYA
· BALI, Hotel Ibis Kuta
· LOMBOK – NTB
· ONLINE TRAINING VIA ZOOM
· IN HOUSE TRAINING
Note :
Waktu dan tempat pelaksanaan pelatihan bisa kami sesuaikan dengan kebutuhan peserta.
INVESTASI
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
BENEFIT
· FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
· FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan bagi peserta training terupdate
· Module / Handout training terupdate
· FREE Flashdisk
· Sertifikat training teknik komunikasi murah
· FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
· Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
· 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
· FREE Souvenir Exclusive